Tips Terbaik Memilih Chassis Tamiya dengan Benar

Tips Terbaik Memilih Chassis Tamiya dengan Benar

Bagi hobbies yang menggeluti dunia balap Tamiya, pastinya tidak asal pilih komponen mobil Tamiyanya. Terutama pada cara memilih chassis Tamiya untuk turnamen, komponen ini cukup memengaruhi performa mobil. Selain itu, ada beberapa tips memilih chassis Tamiya andalan para rider. Apa saja?

Perbedaan Jenis Chassis Tamiya 

Sebelum mempelajari tips mudah memilih chassis Tamiya, ada baiknya kamu mempelajari perbedaan pada masing-masing jenisnya. Berikut beberapa jenis chassis yang bisa kamu pilih.

1. Tamiya MA Chassis

tamiya ma chassis

Spesifikasi

  • Roller: 6 titik
  • Dinamo : Tengah
  • 4WD: Ya
  • Modifikasi: Ya
  • Keunggulan: Kecepatan dan daya tahan tinggi, gravitasi rendah, stabil

2. Tamiya MS Chassis 

tamiya ms chassis

Spesifikasi

  • Roller: 4 titik
  • Dinamo : Tengah, dua poros
  • 4WD: Ya
  • Modifikasi: Ya
  • Keunggulan: Kecepatan, tikungan, pemasangan lebih mudah (terbagi jadi 3 bagian)

3. Tamiya FMA Chassis 

fma chassis

Spesifikasi

  • Roller: 4 titik
  • Dinamo: Depan
  • 4WD: Ya
  • Modifikasi: Ya
  • Keunggulan: Kecepatan, gravitasi condong kedepan, stabil, aerodinamis

4. Tamiya TZ Chassis 

tz chassis

Spesifikasi

  • Roller: 6 titik
  • Dinamo : Belakang
  • 4WD: Ya
  • Modifikasi: Kurang
  • Keunggulan: Kecepatan, jarak sumbu roda sedang, gravitasi rendah, stabil

5. Tamiya AR Chassis 

AR chassis

Spesifikasi

  • Roller: 6 titik
  • Dinamo : Tengah
  • 4WD: Ya
  • Modifikasi: Ya
  • Keunggulan: Kecepatan, daya tahan, gravitasi rendah, perawatan lebih mudah

6. Tamiya Super 1 Chassis 

super-1 chassis

Spesifikasi

  • Roller: 4 titik
  • Dinamo: Belakang
  • 4WD: Ya
  • Modifikasi: Kurang
  • Keunggulan: Kecepatan, daya tahan, pengaturan fleksibel

7. Tamiya Super 2 Chassis 

super-2 chassis

Spesifikasi

  • Roller: 4 titik
  • Dinamo : Belakang
  • 4WD: Ya
  • Modifikasi: Ya
  • Keunggulan: Kecepatan, daya tahan, keamanan, siap pakai

8. Tamiya Super XX Chassis 

super xx

Spesifikasi

  • Roller: 6 titik
  • Dinamo : Belakang
  • 4WD: Ya
  • Modifikasi: Ya
  • Keunggulan: Kecepatan, daya tahan, stabil, adaptasi, pengaturan yang fleksibel

9. Tamiya VZ Chassis 

vz chassis

Spesifikasi

  • Roller: 6 titik
  • Dinamo : Belakang
  • 4WD: Ya
  • Modifikasi: Ya
  • Keunggulan: Kecepatan, daya tahan, gesekan rendah, stabil, pengaturan yang fleksibel

Cara Memilih Chassis Tamiya dengan Benar 

Setelah tahu perbedaannya, terapkan tips terbaik memilih chassis Tamiya berikut ini:

  • Pertama, perhatikan brand atau penyedia jasa dan produk.
  • Selanjutnya, belilah produk orisinil berkualitas.
  • Pilih bahan yang kuat namun enteng.
  • Kemudian, selaraskan jenis yang kamu pilih dengan tujuan penggunaan Tamiya.
  • Chassis yang support modifikasi bisa jadi pilihan utama.

Sudah Tahu Tips Memilih Chassis Tamiya

Nah, itulah beberapa tips saat hendak memilih chassis terbaik sesuai kebutuhanmu. Misalnya, memilih Tamiya super XX chassis yang merupakan salah satu jenis terbaik. Jadi, mana nih yang mau kamu pilih untuk rakitan Tamiya impianmu?

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *