Tamiya Astute Body, Cara Merakit, dan Kelebihannya di Arena Balap!

Tamiya Astute Body, Cara Merakit, dan Kelebihannya di Arena Balap!

Dalam dunia balap Mini 4WD, Tamiya Astute body adalah jenis modifikasi Mini 4WD yang memiliki performa bagus. Selain itu, jika kamu mengetahui cara perakitannya, maka kamu bisa memaksimalkan Mini 4WD satu ini di lintasan balap. Ini dia cara modifikasi Mini 4WD Astute agar lebih maksimal!

Apa Itu Bodi Mini 4WD Astute?

Secara garis besar, bodi Mini 4WD Astute adalah jenis badan Tamiya yang memiliki tampilan minimalis dengan bobot yang ringan. Selain itu, badan Mini 4Wd jenis Astute ini juga memiliki desain khusus yang berfungsi memaksimalkan performa mobil saat berlaga di arena balap.

Keunggulan Mini 4WD Astute

Nah, setelah mengetahui tentang apa itu Mini 4WD Astute, berikut ini adalah kelebihannya terutama saat di arena balap:

1. Body Ringan untuk Meningkatkan Performa

Kelebihan yang pertama dari Mini 4WD jenis ini adalah punya badan yang bobotnya ringan. Selain itu, bobot ringan pada badan mobil ini juga mempunyai fungsi, lho. Jadi, mobil balap akan semakin meningkat performanya, terutama di lintasan yang lurus.

2. Desain Minimalis yang Keren

Dari segi tampilan, kelebihan body Tamiya Astute ini mempunyai desain yang minimalis dengan karakteristik kuat. Jadi, dari segi tampilan, Mini 4WD satu ini akan membuat kamu lebih keren dengan nuansa supercar.

3. Perakitannya Mudah

Kelebihan terakhir dari jenis Mini 4WD satu ini adalah perakitan yang mudah. Kamu tidak perlu repot-repot bongkar pasang dengan cara yang terkesan ribet. Cukup dengan sekali kunci, mobil ini sudah terkait dengan sempurna.

Baca Juga :   Mengenal Apa Itu Tamiya Astute dan Jenis-Jenisnya

Cara Merakit Body Tamiya Astute

Berikut adalah cara untuk merakit jenis 4WD Astute:

  1. Pasang body dengan chassis mobil 4WD.
  2. Selanjutnya, kunci body dan chassis mobil di bagian belakang.
  3. Terakhir, Mini 4WD sudah berhasil terpasang dengan benar, mudah bukan?

Nah, untuk lebih jelasnya, berikut ini adalah gambar body Tamiya Astute :

gambar body Tamiya Astute

gambar body Tamiya Astute

Sudah Paham Tentang Mini 4WD Astute?

Itu dia pembahasan lengkap tentang body Astute Tamiya beserta cara pemasangan, dan kelebihannya. Pada dasarnya, jenis Mini 4WD satu ini sangat cocok untuk kamu yang menyukai permainan balap dengan jenis Offroad. Jadi, silakan mencoba!

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *